Mesin Cleaning No. 1 Di Dunia

Keunggulan Steam Cleaner Karcher untuk Kebersihan Rumah

Uap Kebersihan lantai  dan karpet di rumah sangat  penting agar agar penghuni rumah terhindar dari berbagai macam alergen, bakteri, tungau atau jamur. Steam cleaner merupakan hal terpenting dalam memusnahkan bermacam bakteri, tungau, ataupun jamur.

Cara Kerja Steam Cleaners

Steam Cleaner yaitu alat pembersih yang menggunakan uap sebagai utamanya yang berfungsi membersihkan permukaan suatu benda atau perabotan rumah tangga, lantai, sofa, karpet dan lainnya.

Cara kerja alat ini sangat mudah, kita hanya memasukkan air bersih kedalam wadah yang ada di steam cleaner. Air tersebut kemudian dipanaskan dalam suhu tertentu sampai mendidih dan menghasilkan uap. Dan cara kerja uap dari mesin tersebut akan keluar atau di tembakan melalui selang yang sudah tersedia.

Terbukti bahwa kotoran yang menempel pada permukaan dapat di singkirkan oleh uap panas dan juga sangat efektif dalam membunuh bakteri atau kuman yang menempel.

Baca Juga : Ini 3 cara yang bisa kamu lakukan untuk membunuh virus di dalam ruangan

Steam Cleaner Karcher

Karcher merupakan brand terkemuka asal jerman juga memiliki produk steam cleaner berkualitas, ada 2 jenis steam cleaner yang dimiliki karcher yaitu :

steam cleanersteam cleaner sc

      1. Steam Cleaner Karcher Home & Garden

Untuk area dapur, perabotan rumah tangga, lantai rumah, karpet, dan lain sebagainya. Mesin karcher untuk rumahan ini dapat di bedakan dengan jenis mesin karcher lainnya dari segi warnanya yaitu berwarna kuning.

 

steam cleaner sg 4/4

      2. Steam Cleaner Karcher Professional

Berbeda dari jenis home & garden, mesin uap professional kaarcher di desain untuk pembersihan yang lebih berat dan lebih tahan lama penggunaannya. Area pakai mesin ini di hotel, pabrik industri manufaktur, makanan dan minuman, serta juga pertambangan.

3 Keunggulan Steam Cleaner Karcher

Berikut 3 keunggulan mesin uap buatan Karcher yang bisa membebaskan rumahmu dari berbagai macam kuman :

1. Membersihkan Tanpa Bahan Kimia

Pemakaian bahan kimia untuk membasmi kuman saat pembersihan memang sudah lazim. Tapi tahukah kamu dampak dari penggunaan bahan kimia terhadap kesehatan atau lingkungan? Apalagi kamu memiliki buah hati yang masih balita dan seringkali bermain di lantai.

Rahasia pembersihan uap pada steam cleaner Karcher ini terletak pada kombinasi tekanan, kecepatan, dan suhu yang kuat. Cara kerja mesin uap ini memaksa mereka masuk kedalam celah-celah yang sulit untuk di jangkau

Pembersihan uap Karcher tidak menggunakan bahan pembersih kimia apa pun sehingga mampu mencegah residu alergen terbentuk di permukaan. Fitur ini membentuk lingkungan yang aman dan nyaman untuk anak-anak khususnya yang sering meletakkan sesuatu di mulut mereka, dan penderita alergi juga bisa bernapas lega.

2. Membunuh Virus dan Bakteri dengan Uap Panas

Cara terbaik untuk menyingkirkan bakteri juga paling sederhana yaitu dengan uap panas. Uap panas dengan suhu tinggi, nosel kuat dan kain pembersih panas memastikan bahwa pembersih uap Karcher membunuh hingga 99,99 persen dari semua bakteri.

Pada penelitian ilmiah bakteri rumah tangga tidak dapat memiliki peluang hidup maupun menggangu Kesehatan keluarga anda. Karena pembersihan menggunakan uap dapat menghemat air sampai 80% dibandingkan dengan pembersihan konvensional.

3. Multifungsi

Seperti permukaan keras seperti ubin beton, keramik, pvc, laminasi atau parket yang dipernis. Pembersihan menggunakan uap ini sangat maksimal.

Berkat kinerja pembersihan uap yang tinggi dan intensif, pembersih uap Karcher dapat membunuh 99,99 % bakteri dan virus rumah tangga biasa pada semua permukaan keras dan karenanya jauh lebih higienis daripada pel konvensional.

Baca Juga : Cara Merawat Mesin Scrubber Lantai Agar Awet

Nozzle lantai Karcher dilengkapi dengan bilah yang memastikan uap tetap terkonsentrasi di lantai untuk waktu yang lama dan digunakan untuk efek maksimum.

Keranjang belanja

No products in the cart.
×

Nama Toko

Selamat datang di Toko Kami. Kami siap membantu semua kebutuhan Anda

Selamat datang, ada yang bisa Saya bantu